Pepes Pindang ( UKM )

STEMPEL 13 MENIT
Pepes Pindang
Bahan :
4 ekor ikan pindang / Gereh Besek
4 lembar daun salam, potong 2 bagian
4 lembar daun jeruk, dibuang tulangnya / seratnya
Daun pisang untuk membungkus

Bumbu halus :
10 Siung bawang merah
3 siung bawang putih
6 buah cabe merah
3 buah cabe rawit
4 butir kemiri
1 batang serai, diambil putihnya
1 sendok teh garam
1/2 sendok teh gula pasir

Cara membuat :

  • Aduk semua bumbu halus dan ikan pindang dalam wadah, dan tutup dalam wadah selama satu jam dan biarkan bumbu meresap.
  • Ambil daun pisang dan masukan adonan satu persatu dan tambahkan daun salam berserta daun jeruk satu satu. 
  • Kukus selama 45 menit sampai matang
  • Bakar untuk mengeringkan kadar airnya.


Takaran saji:
Untuk 4 bungkus

Resep Pepes lainya :
PEPES AYAM
PEPES TAHU JAMUR
PEPES BELUT
PEPES OTAK OTAK
PEPES BANDENG
PEPES PINDANG

0 Response to "Pepes Pindang ( UKM )"

Posting Komentar