Resep Sup Jagung

STEMPEL 13 MENIT
Bahan:

  • 1 Kg Jagung muda .
  • 450 gram ikan kakap ( ambil dagingnya saja)
  • 1 liter air
  • 2 sendok makan maizena cair
  • 1 batang peterceli / daun ketumbar (cincang)
  • 3 butir telur (dikocok)
  • 30 butir telur puyuh
  • 2 jeruk nipis (ambil airnya)
  • 1 siung bawang digeprak./
  • 1 sendok makan minyak wijen
  • 1 sendok teh garam halus
  • 1 sendok teh merica
  • 1 sendok teh penyedap rasa
  • 2 cm kunyit (kunir) digeprak.

Cara memasak:

  • Potong daging ukuran kecil (selera), beri air jeruk nipis dan  bolak balik biarkan selama 10 menit
  • Rebus ikan sampai matang, angkat dan tiriskan. Air jangan dibuang untuk membuat kaldu.
  • Masukan Penyedap rasa kedalam air kaldu ikan, berserta jagung, larutan maizena, telur puyuh, telur kocok dan bahan lainya. dan terahir adalah ikan yang tadi sudah direbus tadi .
  • Sajikan dalam kondisi hangat.

0 Response to "Resep Sup Jagung"

Posting Komentar