Bahan :
- 300 gr daging sapi bagian lulur/has, iris tipis
- 2 buah cabe hijau, iris tipis
- 1/2 bawang bombay
- 1 batang daun bawang, iris
- 1 buah cabe merah, iris tipis
- 2 sdm tepung terigu
Bumbu :
- 1 siung bawang putih, memarkan
- 1 sdm saus tiram
- 1 sdm kecap inggris
- 1/2 sdm kecap ikan
- 1 sdm saus tomat
- 1/2 sdt gula pasir
- Gula dan merica secukupnya
- Larutan tepung sagu dengan air, secukupnya
Cara membuat :
- Lumuri irisan daging dengan garam dan merica, taburi tepung terigu. Rebus sebentar lalu tiriskan.
- Tumis bawang putih, cabe hijau, cabe merah, saus tiram, kecap inggris,kecap ikan, saus tomat dan gula pasir, aduk sebentar.
- Tuangkan larutan tepung sagu, aduk.
Hidangkan di atas piring saji.
0 Response to "Tumis Daging Sapi"
Posting Komentar