Nogosari Coklat (UKM)

STEMPEL 13 MENIT
Nogosari Coklat (UKM)
Nogosari Coklat

Bahan:
Tepung hunkue 50 gram
Santan 350 ml
Pisang rebus 4 buah, iris serong tipis
Gula pasir 100 gram
Coklat bubuk 1 sendok makan
Garam 1/2 sendok teh

Cara membuat:
Rebus 250 ml santan dengan semua bahan kecuali pisang dan tepung hunkue. Aduk rata dan didihkan sampai meletup letup.
Campurkan 100 ml santan dengan tepung hungkue aduk rata. Kemudian tuangkan larutan ini dalam santan tebus tadi, dan biarkan sampai mengental dan angkat.
Ambil daun pisang ataupun plastik, kemudian isi dengan adonan diatas selagi hangat dan beri potongan pisang. Kemudian bungkus dengan rapi. Beri lebel merk anda. dan pasarkan dipusat jajanan / pusat oleh oleh / warung makan disekitar anda.


0 Response to "Nogosari Coklat (UKM)"

Posting Komentar